Tanya Jawab fikih Imam Ahmad. Karya Imam Abu Dawud. Pustaka Azzam
- Rp 185.000 Rp 148.000
- Availability: In Stock
Imam Ahmad adalah imam yang paling banyak mengumpulkan hadits dan memiliki perhatian lebih kepada sunnah Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam daripada imam-imam lainnya. Hingga beliau enggan menulis buku-buku yang hanya mengandung permasalahan furu’ dan ijtihad.
Beberapa perkataan beliau adalah:
“Jangan kalian bertaklid kepadaku. Jangan pula kalian bertaklid kepada Malik, Syafi’i, Al-Auza’ii dan Ats-Tsaurii. Akan tetapi ambillah dari sumber yang mereka ambil (yaitu hadits)”.
Dalam riwayat lain disebutkan:
“Jangan bertaklid dalam agamamu kepada seorangpun dari mereka. melainkan ambillah apa yang datang dari Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam dan para Shahabat radhiallahu ‘anhum. Adapun dari para Tabi’in boleh dipilih”.